Panduan Materi Gerakan Kepanduan Hizbul Wathon Fase C untuk Kelas 5&6

Materi yang tersaji di dalamnya mencakup seluruh materi dari tingkat Athfal III, yang sudah disesuaikan dengan kurikulum maupun syarat kenaikan tingkat (SKT). Buku ini juga dapat digunakan untuk memandu dan mendalami setiap kader-kader pandu HW. Buku ini berisi materi-materi tentang sholat, Tarikh Nabi Muhammad Saw, Juz ‘Amma, sejarah Muhammaadiyah, lagu Mars Muhammadiyah dan ortomnya, pengetahuan mata angin dan rasi bintang, P3K, 4 sehat 5 sempurna, hasta karya tali temali, semaphur dan morse serta pengetahuan-pengetahuan yang wajib diketahui oleh anggota HW Melati III (Utama). Atas terbitnya buku materi Gerakan Kepanduan Huzbul Wathon ini diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan serta ketrampilan dalam melakssanakan kegiatan kepanduan di qabilah-qabilah.

Add to Wishlist

Deskripsi

PANDUAN MATERI GERAKAN KEPANDUAN HIZBUL WATHON

FASE C UNTUK KELAS 5&6

Penulis: Daryanto, M.Pd.

Setting/ Layout :Arief Rahman Hakim, M.Pd.

Desain Cover : Arief Rahman Hakim, M.Pd.

Diterbitkan oleh: Mata Kata Inspirasi

364 halaman, 14,5 x 20,5 cm

Cetakan Pertama, Februari 2025

ISBN: (Proses)