Kajian Hukum Terhadap Perkawinan Antara Pengungsi Internasional dengan Warga Negara Indonesia

Materi dalam buku ini membahas 2 kajian pokok yakni mengenai Legalitas Perkawinan antara Pengungsi dan Warga Negara Indonesia, serta Respons Negara dan UNHCR dalam Menanggapi Perkawinan antara Pengungsi dan Warga Negara Indonesia.

Add to Wishlist

Description

Kajian Hukum Terhadap Perkawinan Antara Pengungsi Internasional dengan Warga Negara Indonesia

Penulis:

Prof. Dr. Iin Karita Sakharina, S.H., M.A.

Prof. Dr. Hamzah Halim, S.H., M.H., M.A.P.

Dr. Muh. Hasrul, S.H., M.H., M.A.P.

Dr. Kadarudin, S.H., M.H.

Moh. Rifli Mubarak

Diterbitkan oleh: Mata Kata Inspirasi

Cetakan Pertama, Februari 2023

160 halaman, 15,5 cm x 23 cm

ISBN: 978-623-8008-31-5